
5 WNI Ditembak di Perairan Malaysia, 1 Tewas
KP2MI melaporkan insiden penembakan lima pekerja migran Indonesia oleh APMM di Perairan Tanjung Rhu, Malaysia, mengakibatkan satu tewas dan lainnya terluka.
KP2MI melaporkan insiden penembakan lima pekerja migran Indonesia oleh APMM di Perairan Tanjung Rhu, Malaysia, mengakibatkan satu tewas dan lainnya terluka.
Tiga jenazah PMI ilegal asal NTB dipulangkan dari Malaysia, total lima dari tujuh korban telah kembali. Dua jenazah masih dalam proses identifikasi.