
Kepiting Biru Invasi Perairan Italia, Mengancam Industri Kerang
Ribuan kepiting biru menginvasi laut Italia. Menyebarnya kepiting biru itu mengancam peran Italia sebagai salah satu produsen kerang putih terbesar di dunia.
Ribuan kepiting biru menginvasi laut Italia. Menyebarnya kepiting biru itu mengancam peran Italia sebagai salah satu produsen kerang putih terbesar di dunia.
Pantai Alam Indah Tegal tampak didatangi banyak warga pagi ini. Mereka berduyun-duyun datang untuk memungut kerang putih yang banyak muncul sejak kemarin.