
11 Ribu Wisatawan Kunjungi Bromo Saat Libur Kenaikan Isa Almasih
Sebanyak 11 ribu wisatawan ke Gunung Bromo selama long weekend 29 Mei-1 Juni 2025, termasuk 352 wisatawan mancanegara. Puncak kunjungan terjadi pada 30 Mei.
Sebanyak 11 ribu wisatawan ke Gunung Bromo selama long weekend 29 Mei-1 Juni 2025, termasuk 352 wisatawan mancanegara. Puncak kunjungan terjadi pada 30 Mei.
Jumlah penumpang kereta api di Stasiun Bangil meningkat signifikan selama libur Kenaikan Isa Almasih 2025, dengan total 3.042 penumpang dilayani.
Kepadatan lalu lintas di Kota Bandung meningkat saat libur Kenaikan Isa Almasih 2025. Pengendara diimbau sabar dan patuhi aturan demi keselamatan.
Sebanyak 27.479 penumpang menggunakan kereta api di Daop 8 Surabaya selama libur Kenaikan Isa Almasih. KAI mengoperasikan 58 perjalanan per hari.
KAI Daop 8 Surabaya mencatat peningkatan penumpang di Stasiun Lamongan selama libur Kenaikan Isa Almasih. KAI siap layani lonjakan ini.
Suasana khidmat menyelimuti Gereja Salib Suci, Semper, Jakarta Utara saat umat Kristiani merayakan Hari Kenaikan Isa Almasih, Kamis (29/5).
Hari Kenaikan Isa Almasih merupakan momen suci yang dirayakan oleh umat Kristiani untuk mengenang Yesus Kristus yang naik ke surga, 40 hari setelah kebangkitan.
Pelayanan SIM dan SKCK di Polrestabes Palembang akan kembali buka pada Sabtu (31/5). Selama dua hari ini ditutup sementara.
Sebanyak 506 personel dari Polrestabes Palembang, diterjunkan mengamankan Perayaan Kenaikan Isa Almasih. Ratusan personel itu dibagi ke gereja di Palembang.
Mei 2025 menawarkan banyak hari libur dan cuti bersama, ideal untuk liburan atau quality time. Rencanakan liburanmu dengan tips dan kalender lengkap!