detikSumutSelasa, 25 Jun 2024 13:16 WIB Kapolda Bantu Pengobatan Balita Penderita Kelainan Kandung Kemih Asal Nias Utara Julistriani Harefa (3) asal Kabupaten Nias Utara menderita kelainan pada kandung kemihnya. Kapoldasu Irjen Agung Setya Imam Effendi berikan bantuan pengobatan.