detikBaliSenin, 27 Mar 2023 09:07 WIB Kampung Muslim Angantiga, Jejak Penggawa Kerajaan Badung Kisah kampung muslim Angantiga di wilayah Desa Petang, Badung, Bali. Komunitas muslim ini berasal dari suku Bugis, Bone, Sulawesi Selatan.