detikSumbagselSelasa, 06 Jan 2026 11:19 WIB
Polda Lampung Tambah 4 Titik Kamera ETLE di Bandar Lampung, Ini Lokasinya
Polda Lampung menambah empat kamera ETLE untuk meningkatkan pengawasan lalu lintas dan kepatuhan berkendara di Bandar Lampung. Uji coba dimulai segera.











































