detikJatimJumat, 14 Jun 2024 05:05 WIB Kambing Senduro Bawa Cuan untuk Peternak Lumajang Jelang Iduladha Penjualan kambing Senduro milik peternak Lumajang ini meningkat dibandingkan tahun lalu. Permintaan juga datang dari sejumlah daerah di Jabodetabek.