detikBaliSelasa, 11 Okt 2022 17:05 WIB Kadisdag Mataram 'Absen' saat Kantornya Digeledah Terkait Pungli Kadisdag Mataram Uung Pujianto tak berada di tempat saat polisi melakukan penggeledahan terkait kasus pungli di Pasar ACC Ampenan.