detikEduKamis, 07 Jul 2022 17:45 WIB Kisah Oppa June Huh, Sempat DO di SMA Kini Raih Medali Tertinggi Matematika June Huh adalah salah satu dari empat matematikawan penerima Fields Medal. Usut punya usut, ia sempat menjauhi matematika saat kecil