detikJatengJumat, 26 Jul 2024 20:08 WIB Jokowi Resmikan Operasional KIT Batang, Bidik 250 Ribu Tenaga Kerja Presiden Jokowi meresmikan operasional Kawasan Industri Terpadu Batang, sore tadi. Jokowi berharap kawasan industri ini mampu menyerap 250 ribu tenaga kerja.