
Putus Kontrak Lagi dengan BPJS, Layanan Sejumlah RS di Tangerang Terhambat
Sejumlah rumah sakit di Tangerang kembali 'putus kontrak' dengan BPJS Kesehatan. Terkesan mendadak dan dirasa merugikan banyak pihak.
Sejumlah rumah sakit di Tangerang kembali 'putus kontrak' dengan BPJS Kesehatan. Terkesan mendadak dan dirasa merugikan banyak pihak.
BPJS Kesehatan membayarkan utang klaim kepada hampir seluruh rumah sakit yang bekerjasama. Total dana yang digelontorkan sebesar Rp 11 triliun.
GP Farmasi mengusulkan mekanisme free and fee untuk mengatasi utang BPJS Kesehatan yang mengganggu ketersediaan obat. Pasien bisa memilih mekanisme tersebut.
Ma'ruf Amin sebut peserta BPJS Kesehatan mencapai 215 juta jiwa. Bagaimana faktanya?
Akademisi sekaligus pakar ekonomi kesehatan Hasbullah Thabarany mengibaratkan perjalanan JKN seperti berkendara di jalan tol.
BPJS Kesehatan akan mengikuti aturan penghapusan obat kanker kolorektal. BPJS Kesehatan adalah penyelenggara Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).
Kementerian Kesehatan menunda penghapusan obat Bevacizumab dan Cetuximab dari Fornas. Penghapusan berlaku hingga diperoleh formula kebijakan yang tepat.
"Mengenai sistem JKN kita. Kita ini baru memulai, jadi kalau masih ada masalah, ada problem di lapangan, hal-hal teknis ya mohon dimaklumi," ujar Jokowi.
Adanya ketimpangan antara pemasukan dan pengeluaran biaya BPJS Kesehatan merupakan salah satu penyebab defisit. Pembiayaan terbesar ada di penyakit tak menular.
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) memiliki sumber data kesehatan terbesar di Indonesia. Data-data ini dapat digunakan oleh peneliti dan akademisi.