
Rabu, Buruh Bakal Layangkan Gugat Aturan JHT ke PTUN
Presiden KSPSI Andi Gani Nena Wea menegaskan akan menggugat Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 2 Tahun 2022 ke PTUN pada Rabu (23/2/2022) mendatang.
Presiden KSPSI Andi Gani Nena Wea menegaskan akan menggugat Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 2 Tahun 2022 ke PTUN pada Rabu (23/2/2022) mendatang.
Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan Anggoro Eko Cahyo mengungkapkan peserta bisa mencairkan saldo JHT sebagian.
"Statistik orang usia tua rentan jatuh miskin, sehingga ide dasar JHT ini untuk menyiapkan usia pensiun dan ada minimum pendapatan untuk hidup"
Bagaimana jejak awal mula Jamsostek hingga JHT BPJS itu sendiri? Simak di sini.
Bagaimana perhitungan manfaat menurut aturan JHT yang baru ini?
Saat ini nama Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah tengah menjadi sorotan para pekerja.
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah kemarin menerima sejumlah pimpinan serikat buruh terkait kisruh aturan tentang Jaminan Hari Tua (JHT).
Permenaker Nomor 2 Tahun 2022 yang mengatur Jaminan Hari Tua (JHT) baru bisa cair 100% di usia 56 tahun bikin geger. Kantor Menaker pun digeruduk massa.
Massa buruh dari KSPI melakukan aksi unjuk rasa di depan kantor Kemenaker pada Rabu (16/2). Mereka menolak aturan baru JHT dan menuntut sejumlah hal.
Sejumlah pimpinan Serikat Pekerja atau Serikat Buruh bertemu dengan Menaker Ida Fauziyah untuk berdialog terkait terbitnya Permenaker Nomor 2 Tahun 2022.