
Pasar Loak Jembatan Item: Tempat Harta Karun yang Tak Pernah Tidur
Pasar Loak Jatinegara menawarkan barang bekas berharga murah, beroperasi 24 jam. Seolah sebuah tempat harta karun di tengah Jakarta.
Pasar Loak Jatinegara menawarkan barang bekas berharga murah, beroperasi 24 jam. Seolah sebuah tempat harta karun di tengah Jakarta.
Pasar barang bekas Jatinegara atau Pasar Jembatan Item adalah surga bagi pencari barang lawas. Simak panduan ini sebelum datang ke sana.
Barang bekas tak selalu identik dengan sesuatu yang tak terpakai. Di Jakarta ada beberapa pasar loak yang cukup populer. Berikut ini dua diantaranya.