
Pemkab dan Operator Tambang Emas Banyuwangi Perbaiki Jalan Rusak
Pemkab Banyuwangi dan operator tambang emas melakukan perbaikan jalan sepanjang 4 kilometer. Tepatnya di Desa Sumbermulyo-Desa Sumberagung.
Pemkab Banyuwangi dan operator tambang emas melakukan perbaikan jalan sepanjang 4 kilometer. Tepatnya di Desa Sumbermulyo-Desa Sumberagung.
Jalan rusak di Banyuwangi mulai diperbaiki. Perbaikan ini hasil diskusi segitiga antara masyarakat, pemerintah, dan perusahaan soal Jalan Ringinagung.
Genangan air di musim hujan menyisakan jalan berlubang di Banyuwangi. Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas mengecek langsung sejumlah ruas jalan yang rusak.