
PM Selandia Baru Umumkan 3 Kasus Corona di Auckland Varian Inggris
Perdana Menteri Selandia Baru Jacinda Ardern mengatakan bahwa 3 kasus baru yang ditemukan di negaranya merupakan Corona varian Inggris, B1.1.7.
Perdana Menteri Selandia Baru Jacinda Ardern mengatakan bahwa 3 kasus baru yang ditemukan di negaranya merupakan Corona varian Inggris, B1.1.7.
Meski Selandia Baru berhasil memerangi virus Corona, namun mereka belum membuka perbatasan sepenuhnya. Mungkin sepanjang tahun perbatasan sebagian masih tutup.
Kabinet Selandia Baru telah setuju untuk membuka gelembung perjalanan dengan Australia pada kuartal pertama 2021, asalkan wabah Corona mereda.
"Jika kita tidak menanggapi perubahan iklim, kita akan terus menghadapi keadaan darurat ini di pantai kita," imbuhnya.
"Jika kami tidak menanggapi perubahan iklim, kami akan terus menghadapi keadaan darurat ini di pantai kami," ujar Jacinda Ardern.
Warga Selandia Baru dengan tegas menolak proposal untuk melegalkan ganja rekreasi. Penolakan ini berdasarkan hasil referendum resmi.
"Ini adalah kabinet dengan prestasi dan bakat besar, yang juga sangat beragam," kata Ardern.
Perdana Menteri (PM) Selandia Baru Jacinda Ardern menunujuk seorang gay dan wanita bertato untuk masuk ke dalam susunan kabinetnya.
Partai Buruh yang dipimpin PM Selandia Baru Jacinda Ardern menang dalam pemilu Selandia Baru. Presiden RI Joko Widodo turut menyampaikan ucapan selamat.
PM Selandia Baru Jacinda Ardern memenangkan masa jabatan kedua. Jacinda Ardern yang maju lewat Partai Buruh ini menang lewat 49% suara. Seperti apa sosoknya?