
Melestarikan Keindahan Cagar Budaya Istana Maimun Medan
Istana Maimun berdiri kokoh serta cantik dipandang meski telah berusia ratusan tahun. Keindahan cagar budaya ini pun terus terjaga.
Istana Maimun berdiri kokoh serta cantik dipandang meski telah berusia ratusan tahun. Keindahan cagar budaya ini pun terus terjaga.
Istana Maimun di Medan, Sumatera Utara, sedang direnovasi. Renovasi itu merupakan salah satu langkah untuk merawat istana.
Kesultanan Deli yang berkembang di Sumatera Utara punya cerita perjalanan yang perlu diketahui. Simak ulasanya berikut ini!
Istana Maimun merupakan istana yang dibangun pada masa Kesultanan Deli. Istana ini dibangun pada 1888-1891 dan masih berdiri kokoh hingga saat ini.
Detikers yang berkunjung ke Masjid Raya Al Mashun Medan, sudah berziarah ke makam makam para Sultan Deli yang ada di area masjid tersebut belum?
Di Istana Maimun Medan terdapat benda Meriman Puntung yang menyimpan cerita dan sejarah tentang kerajaan Haru dan Putri Hijau. Begini ceritanya.
Dekat Istana Maimun, ada taman yang dulunya diperuntukkan bagi Kesultanan Deli. Berikut tentang Taman Sri Deli, tempat nongkrong bersejarah.
Festival Ekonomi Syariah (FESyar) Sumatera dapat jadi pilihan detikers yang ingin membeli produk khas daerah. Lokasinya berada di pelataran Istana Maimun Medan.
Fatin Shidqia Lubis tampil menawan saat manggung di Medan. Ia mengungkapkan dirinya berasa pulang kampung.
Sircombo melestarikan musik Melayu di Istana Maimun. Mereka sekaligus menghibur pengunjung istana.