detikSumutSelasa, 04 Mar 2025 20:00 WIB Dinkes Sumut Usut Dugaan Pelanggaran Prosedur RS Amputasi Pasien Tanpa Izin RSU Mitra Sejati Medan diduga mengamputasi kaki pasien JS tanpa izin keluarga. Dinas Kesehatan Sumut menyelidiki dugaan pelanggaran prosedur medis.