detikTravelSabtu, 01 Apr 2023 07:33 WIB
India Bersuka-cita Sambut 6 Bayi Cheetah Setelah 70 Tahun
Lebih dari tujuh dekade, cheetah secara resmi dinyatakan punah di India. Namun tahun ini, India menjadi rumah bagi enam ekor cheetah yang baru lahir. Senangnya!












































