
Imam Masjid di Brebes Patah Tulang Usai Diserang Pria Makmum Saat Salat Subuh
Imam masjid di Jatibarang, Brebes, patah tulang akibat diserang seorang makmum pria saat salat subuh berjamaah. Pria tersebut telah diamankan polisi.
Imam masjid di Jatibarang, Brebes, patah tulang akibat diserang seorang makmum pria saat salat subuh berjamaah. Pria tersebut telah diamankan polisi.
Polisi menahan 3 tersangka terkait pengeroyokan imam masjid di Pontang, Kabupaten Serang. Polisi masih mendalami motif lain tiga pelaku melakukan pengeroyokan.
Fajar mengatakan YS merupakan pensiunan guru dan merupakan jemaah masjid. Korban juga dikenal sebagai salah satu tokoh masyarakat setempat.
Fajar mengatakan, imam masjid itu awalnya sedang berjalan ke masjid untuk melaksanakan salat subuh. Saat itu korban nyaris diserempet pelaku. Pelakupun ditegur
Dewan Masjid Indonesia (DMI) Sulawesi Selatan (Sulsel) mengecam penganiayaan imam masjid hingga tewas di Kabupaten Luwu.
Imam masjid inisial YS di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan (Sulsel), ditemukan tewas bersimbah daerah di teras masjid lantaran dianiaya.
Seorang imam masjid di Kota Pekanbaru dipukul seorang pria. Bejatnya pemukul imam masjid itu karena risi dengan suara ngaji. Simak selengkapnya:
Polisi menetapkan Deni Ariawan (41) sebagai tersangka kasus penganiayaan imam masjid di Pekanbaru, Riau.
Imam musala Al Iman Kabupaten Temanggung, Muhndori (69) dan istrinya dibacok saat sedang sholat subuh. Berikut fakta-fakta baru yang terungkap.
Pembacokan imam musala Al Iman Temanggung, Muhndori (69) diduga terjadi saat korban melakukan salat tahiyat akhir.