detikBaliSelasa, 14 Okt 2025 16:46 WIB Keluarga Mang Alam Geruduk PN Bangli, Protes Dakwaan untuk Mangku Luwes Sidang kasus pembunuhan I Komang Alam di PN Bangli memanas. Keluarga korban menuntut dakwaan diperbaiki menjadi pembunuhan berencana dan hukuman mati.