detikSumutMinggu, 10 Nov 2024 23:30 WIB Pulau di Hawai Pernah Diguyur Hujan 331 Hari Tanpa Henti, Ini Penyebabnya Pulau Oahu, Hawaii, mencatat hujan selama 331 hari dari 1939-1940. Penyebabnya termasuk angin pasat dan topografi pegunungan yang memicu hujan orografis.