
Anggota DPR Kecewa Chyntiara Alona Divonis 10 Bulan di Kasus Prostitusi Anak
Anggota Komisi III DPR RI Fraksi Gerindra Habiburokhman menilai vonis 10 bulan penjara terhadap terdakwa kasus prostitusi Cynthiara Alona sangat mengecewakan.
Anggota Komisi III DPR RI Fraksi Gerindra Habiburokhman menilai vonis 10 bulan penjara terhadap terdakwa kasus prostitusi Cynthiara Alona sangat mengecewakan.
Cynthiara Alona kini berstatus tersangka gegara menjadikan hotel miliknya sebagai tempat prostitusi. Ini bukanlah kontroversi pertama yang menjerat Cynthiara.
Hotel milik Cynthiara Alona baru tiga bulan dijadikan sebagai tempat prostitusi online. Korban banyak yang masih di bawah umur