detikNewsRabu, 19 Jan 2022 11:41 WIB Siapa Heru Hidayat yang Lolos dari Hukuman Mati di Skandal ASABRI? Siapa Heru Hidayat? Namanya kembali menjadi sorotan setelah lolos dari tuntutan hukuman mati di kasus korupsi ASABRI.