detikJabarSenin, 16 Sep 2024 09:30 WIB Kisah Perjuangan Herman di Balik Lembut-Gurihnya Gonjing di Cirebon Herman, penjual kue gonjing berusia 60 tahun, berjuang menafkahi keluarga di Jalan Pasuketan, Cirebon. Kue tradisionalnya mencerminkan kasih sayang.