detikJabarKamis, 17 Okt 2024 15:17 WIB Rasa Aman Jadi PR Kota Tasikmalaya Saat Ini Kota Tasikmalaya merayakan HUT ke-23, namun masih menghadapi tantangan seperti rasa aman dan kemiskinan. Pemkot berupaya meningkatkan ekonomi dan pendidikan.