detikJatengSenin, 25 Mar 2024 13:02 WIB Harga Tomat di Boyolali Masih Tinggi, Bawang Merah dan Putih Naik Harga tomat di wilayah Kabupaten Boyolali masih tinggi mencapai Rp 27 ribu per kilogram. Sementara jarga bawang merah dan putih kini juga mengalami kenaikan.