detikJabarMinggu, 30 Okt 2022 06:00 WIB Semangat Hanafi Sobari Dalang Berusia 15 Tahun Asal Bandung Hanafi Sobari mencuri perhatian di sela kegiatan Braga Melukis. Ia adalah seorang dalang yang baru berusia 15 tahun. Semangatnya begitu membara.