
Misteri Gumuk Asu Klaten, Konon Sering Ditemukan Uang Kuno tapi...
Di gumuk tersebut, selain ditemukan arca, konon di zaman dulu juga sering ditemukan mata uang era Mataram kuno.
Di gumuk tersebut, selain ditemukan arca, konon di zaman dulu juga sering ditemukan mata uang era Mataram kuno.
Di Dusun Candi, Desa Rejoso, Kecamatan Jogonalan, Klaten terdapat gumuk (gundukan tanah) misterius yang disebut Gumuk Asu. Ini kisahnya.