
Grab Beri 16 Penghargaan ke Mitra GrabKitchen Terbaik
Pemenang dipilih dari setiap kota tempat GrabKitchen beroperasi, dari Jabodetabek, Bandung, Bali, Medan, dan Surabaya.
Pemenang dipilih dari setiap kota tempat GrabKitchen beroperasi, dari Jabodetabek, Bandung, Bali, Medan, dan Surabaya.
Grab Indonesia melakukan ekspansi jaringan cloud kitchen ke dua kota baru di Tanah Air, yaitu Malang dan Makassar dengan membuka tiga buah GrabKitchen.
Saat ini sekitar 60% usaha kuliner di Indonesia telah terkena pukulan pandemi COVID-19 yang membuat roda perekonomian bisnis mereka terhenti sementara.
Diketahui, konsep cloud kitchen menawarkan beragam keunggulan yang mendorong bisnis kuliner untuk terus relevan bahkan dalam kondisi new normal.
Punya beragam menu dari banyak restoran favorit dalam satu tempat, GrabKitchen bisa kamu andalkan untuk menu buka puasa dan sahur yang bervariasi.
GrabKitchen membantu UMKM kuliner maju. Tersedia gerai plus fasilitas dapur taraf internasional untuk mengembangkan para pengusaha UMKM kuliner.
Perusahaan super app, Grab terus mengembangkan jaringan GrabKitchen dengan meluncurkan 5 titik sekaligus di Kota Pahlawan.
Siapa sangka Bang Toyib jadi inspirasi nama restoran milik Ruksdiani yang kini cukup laris di kawasan Rawamangun, Jakarta.
Sempat menjadi TKI untuk menabung biaya kuliah, hingga akhirnya kembali ke Tanah Air dengan kesuksesan usaha di bidang kuliner.
Berikut ini ulasan keunggulan GrabKitchen berdasarkan keterangan tertulis yang diterima detikINET dari Grab.