
Cerita Warga Pesisir Palabuhanratu Hadapi Gelombang Tinggi
Gelombang tinggi di Palabuhanratu merusak sejumlah bangunan. Namun di sisi lain, warga menganggap fenomena itu proses alami mengembalikan pasir ke pesisir.
Gelombang tinggi di Palabuhanratu merusak sejumlah bangunan. Namun di sisi lain, warga menganggap fenomena itu proses alami mengembalikan pasir ke pesisir.
Dampak gelombang ringgi juga dirasakan sejumlah warung wisata di pesisir Teluk Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat