
Kemenkes Bolehkan Obat Sirup yang Aman Menurut BPOM Kembali Dikonsumsi
Kemenkes RI kembali mengizinkan obat sirup dikonsumsi namun khusus untuk obat sirup yang masuk daftar aman sesuai hasil pemeriksaan BPOM RI.
Kemenkes RI kembali mengizinkan obat sirup dikonsumsi namun khusus untuk obat sirup yang masuk daftar aman sesuai hasil pemeriksaan BPOM RI.
Dinkes Jawa Barat melaporkan temuan 10 kasus gangguan ginjal akut misterius yang menghebohkan Indonesia. Kesepuluh kasus itu tersebar di 10 kabupaten/kota.
IDAI melaporkan adanya lonjakan kasus gangguan ginjal pada anak dalam dua bulan terakhir. Mengkhawatirkan, sebab kasus ini belum diketahui penyebabnya.