detikJatimKamis, 03 Agu 2023 12:49 WIB
3,4 Juta Liter Air Bersih Didistribusikan ke 173 Titik Kekeringan di Jatim
Sejumlah kecamatan di kabupaten/kota Jatim mengalami kekeringan. Polisi membantu mendistribusikan air bersih sebanyak 3,4 juta liter lewat 676 truk tangki.











































