detikSumutSelasa, 21 Jun 2022 20:00 WIB Dokter di Medan Didakwa Suntik Vaksin Kosong ke Anak SD Seorang dokter di Medan diadili karena menyuntikkan vaksin kosong kepada anak SD. Dakwaan jaksa mengacu pada video yang direkam orang tua anak tersebut.