
Dishub DKI Klaim Pengguna Sepeda Ada 3.000, Weekend Capai 30 Ribu
Dishub DKI Jakarta mengklaim jumlah pesepeda yang melintasi jalur sepeda di Ibu Kota mencapai 3.000. Pada Minggu jumlahnya mencapai 30 ribu.
Dishub DKI Jakarta mengklaim jumlah pesepeda yang melintasi jalur sepeda di Ibu Kota mencapai 3.000. Pada Minggu jumlahnya mencapai 30 ribu.
Pemprov DKI menyatakan belum membahas soal pemberlakuan surat izin keluar masuk (SIKM) Jakarta selama penerapan larangan mudik lebaran 2021
Dishub DKI Jakarta hanya akan mengoperasikan Terminal Pulogebang untuk melayani angkutan bus antarkota antarprovinsi (AKAP) selama larangan mudik Lebaran 2021.
Dishub Pemprov DKI Jakarta menyiapkan 50 unit bus untuk antar-jemput siswa selama uji coba sekolah tatap muka.
Barier atau pembatas jalan yang rencananya dapat menggeser lokasi putar balik di Jalan Moh Kahfi I tak kunjung bertambah jumlahnya. Kemacetan masih terjadi.
Sudah ada barier di sini. Tentu 15 barier masih sangat kurang bila dimaksudkan untuk menutup putar balik dari persimpangan jalan sampai ke SPBU Pasar Timbul.
Beberapa petugas dari Dishub DKI dan polisi terlihat mengatur lalu lintas di Jl Moh Kahfi I. Meski lalu lintas sore ini padat, tak terlihat kemacetan memanjang.
Lokasi putar balik di Jl Moh Kahfi I akan dipindah dekat SPBU Pasar Timbul. Namun pelaksanaan rekayasa menunggu pengadaan barrier dari Dishub.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana untuk melarang kendaraan pribadi berumur 10 tahun ke atas melintas di Ibu Kota. Jadi atau tidak?
Dinas Bina Marga mengaku tak bisa mengubah struktur trotoar untuk menghalangi pemotor putar balik. Untuk itu, dia meminta Dinas Perhubungan berjaga di lokasi.