
Besok, Polda Metro Periksa Ahli Bahasa Tubuh di Kasus Anak Tamara
Polda Metro akan meminta keterangan ahli bahasa tubuh terkait kasus pembunuhan Dante, anak Tamara Tyasmara. Pemeriksaan dijadwalkan pada Selasa (27/2) besok.
Polda Metro akan meminta keterangan ahli bahasa tubuh terkait kasus pembunuhan Dante, anak Tamara Tyasmara. Pemeriksaan dijadwalkan pada Selasa (27/2) besok.
Polisi akan menggelar rekonstruksi terkait kasus pembunuhan anak Tamara Tyasmara. Rekonstruksi digelar pekan ini.
Kasus Dante yang tenggelam di kolam renang kawasan Duren Sawit, Jakarta Timur, masih bergulir.
Tamara Tyasmara dispekulasikan sebagian orang terlibat dalam kematin Dante. Pakar hukum pun memberikan analisanya soal kasus tersebut.
Angger Dimas ogah menanggapi laporan Tamara Tyasmara terkait kasus KDRT. Ia memilih fokus dengan kematian putranya, Dante.
Tamara Tyasmara kembali diperiksa penyidik soal kasus kematian anaknya Dante yang diduga ditenggelamkan tersangka Yudha Arfandi. Tamara serahkan bukti tambahan.
ibunda Tamara Tyasmara kembali menjalani pemeriksaan tambahan terkait meninggalnya Dante. Sang nenek sangat berharap tersangka pembunuh anaknya dihukum berat.
Ibunda Tamara Tyasmara, Ristya Aryuni, histeris seusai menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya. Ristya tak terima anaknya dihujat atas kematian Dante.
Polisi menyebut Tamara dan pacarnya, Yudha Arfandi, mengecek kolam renang kawasan Duren Sawit sebelum Dante tewas. Tamara mengatakan untuk mengecek kebersihan.
Nama YA alias Yudha Arfandi masih mencuat hingga kini. Begitu juga Tamara Tyasmara. Keduanya diketahui berpacaran. Lantas, berapa lama mereka pacaran?