detikJatimJumat, 27 Jun 2025 08:00 WIB Konten Anomali Bikin Anak Brainrot, Begini Saran Akademisi Konten absurd seperti Tung Tung Tung Sahur menarik perhatian anak-anak tapi berisiko pada perkembangan otak. Akademisi menekankan pentingnya peran orang tua.