detikSportRabu, 28 Jul 2021 17:15 WIB Atlet Ini Dulunya Nganggur, Kini Berebut Medali di Olimpiade 2020 Jalan hidup manusia tidak ada yang tahu. Contohnya saja Cyrille Thcatchet, mantan pengangguran yang kini berjuang memperebutkan medali di Olimpiade 2020.