
PKB Dukung Buzzer Pembuat Gaduh Ditindak, Ungkit Cebong-Kampret
Ketua DPP PKB Daniel Johan mendukung penindakan yang bersifat pendidikan kepada para buzzer di medsos. Daniel menilai buzzer sering membuat kegaduhan.
Ketua DPP PKB Daniel Johan mendukung penindakan yang bersifat pendidikan kepada para buzzer di medsos. Daniel menilai buzzer sering membuat kegaduhan.
Polri membentuk virtual police untuk mencegah penyebaran hoax hingga ujaran kebencian. Kehadiran virtual police dinilai bisa menekan tindak pidana siber.