detikNewsKamis, 25 Nov 2021 15:19 WIB Pemohon Uji Formil UU Ciptaker Sujud Syukur-Cukur Botak Depan Gedung MK Para pemohon uji formil UU Cipta Kerja melakukan sujud syukur dan mencukur botak rambut mreka di depan gedung MK, Jakpus, setelah mendengar putusan tersebut.