
Duh! Bupati Kudus Ungkap Banyak Warganya Positif Corona Berkeliaran
Bupati Kudus HM Hartopo menyebut banyak warganya yang positif Corona atau COVID-19 malah berkeliaran. Kondisi itu terpantau lewat aplikasi PeduliLindingi.
Bupati Kudus HM Hartopo menyebut banyak warganya yang positif Corona atau COVID-19 malah berkeliaran. Kondisi itu terpantau lewat aplikasi PeduliLindingi.
Satu kasus COVID-19 varian Omicron terdeteksi di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah. Satu orang yang terkonfirmasi Omicron itu sudah meninggal dunia.
Kasus penyebaran virus Corona atau COVID-19 di Kudus Jawa Tengah terus meningkat. Tercatat per hari ini, Rabu (9/2/2022), ada penambahan 41 kasus baru.