
Sultan Soroti Bantul-Gunungkidul: Vaksinasi Jangan Cuma di Jam Kerja
Gubernur DIY Sri Sultan HB X menyoroti capaian vaksinasi di Bantul dan Gunungkidul yang masih 60 persen. Sultan mengingatkan vaksinasi jangan cuma di jam kerja.
Gubernur DIY Sri Sultan HB X menyoroti capaian vaksinasi di Bantul dan Gunungkidul yang masih 60 persen. Sultan mengingatkan vaksinasi jangan cuma di jam kerja.
Seluruh kabupaten/kota di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) masih juga bertahan di PPKM Level 3. Kondisi apa yang menyebabkan PPKM di DIY tak kunjung turun?
Satpol PP DIY memanggil pengelola Heha Sky View yang berada di Kapanewon Patuk, Gunungkidul yang terbukti melanggar batas kapasitas pengunjung.
Status PPKM di DIY masih bertahan diperpanjang di level 3. Padahal, beberapa indikator menunjukkan kondisi yang membaik. Apa kata Pemda DIY tentang kondisi itu?
Berawal dari seorang mempelai calon pengantin yang ketahuan positif Corona menjelang ijab kabul, muncul klaster hajatan di Kapanewon Panggang, Gunungkidul.
Pemerintah pusat belum menurunkan level PPKM di DIY. Saat ini, seluruh DIY masih PPKM Level 3 sehingga masih aktivitas terbatas yang diperbolehkan.
Jokowi juga meminta DIY berhati-hati membuka aktivitas masyarakat. Saat ini DIY sudah cukup melandai, jangan sampai naik kembali seperti Juli-Agustus lalu.
Dinsos P3A Kabupaten Bantul, DIY, mencatat saat ini ada 500 anak di Bantul kehilangan orang tua yang meninggal terpapar virus Corona atau COVID-19.
Perpanjangan PPKM Level 4 masih berlaku di DIY meski daerah lain di Jawa sudah turun level. Pemda DIY memberikan tanggapan dan imbauan terkait kondisi tersebut.
Dinsos Kabupaten Gunungkidul menyebut ada sekitar 270 anak-anak yang kehilangan orang tuanya karena meninggal terpapar virus Corona.