
Asal Usul Nama Leuwikeris Citanduy yang Kini Berdiri Bendungan Megah
Bendungan Leuwikeris di Tasikmalaya resmi dibuka oleh Presiden Jokowi. Begini asal usul nama Leuwikeris.
Bendungan Leuwikeris di Tasikmalaya resmi dibuka oleh Presiden Jokowi. Begini asal usul nama Leuwikeris.
Debit air di Sungai Citanduy mulai menyusut karena kemarau, seperti yang terlihat di Bendung Dobo Sungai Citanduy, Kecamatan Pataruman, Kota Banjar.