detikJatengMinggu, 28 Jul 2024 11:43 WIB Misteri Brio Milik Warga Kajoran Magelang Dibakar Orang Tak Dikenal MD (36) warga Marongan, Sukomakmur, Kajoran, Kabupaten Magelang, kaget bukan kepalang. Mobil Brio miliknya diduga dibakar orang saat diparkir di depan rumah.