
Di Hadapan Mahasiswa UNS, Menteri Bahlil: Saya Bangga Dilahirkan ART
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia memberikan kuliah umum di Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo. Dia menceritakan pengalamannya saat masih miskin.
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia memberikan kuliah umum di Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo. Dia menceritakan pengalamannya saat masih miskin.
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia memaparkan pertemuan Indonesia dengan 12 perusahaan Amerika Serikat (AS) di sela kunjungan Presiden Joko Widodo.
Realisasi investasi Sulsel triwulan 1 2022 terjun bebas bila dibandingkan realisasi tahun sebelumnya.
Selama 3 bulan pertama tahun ini, realisasi investasi di seluruh Indonesia mencapai Rp 282,4 triliun.
Realisasi investasi asing pada kuartal I tahun 2022 adalah sebesar Rp 147,2 triliun. Jumlah itu mencapai 52% realisasi investasi di tanah air.
Beragam cara dilakukan pemerintah dan swasta dalam menekan emisi gas karbon demi udara bersih. Salah satunya yakni dengan mulai beralih ke kendaraan listrik.
BKPM menawarkan 47 proyek investasi unggulan di Indonesia. Proyek-proyek ini memiliki nilai hingga Rp 155,12 triliun dan tersebar di 33 provinsi.
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia merayu anak-anak muda Indonesia agar mau jadi pengusaha. Dia mengatakan saat ini izin usaha makin mudah.
Pemprov Jatim menerima penghargaan terbaik ke-3 yang memberikan kontribusi positif terhadap kinerja investasi nasional. Kontribusi Jatim sebesar Rp 79,5 T.
Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) telah menerbitkan 180 surat pencabutan Izin Usaha Pertambangan (IUP).