detikPropertiKamis, 30 Nov 2023 10:03 WIB Mengenal Desain Rumah Bioklimatik, Bisa Dingin Tanpa AC! Desain bioklimatik ada metode perancangan bangunan hemat energi untuk memecahkan masalah iklim setempat. Desain ini membuat hunian lebih dingin meski tanpa AC.