
Banjir di Nguter Sukoharjo Seleher Orang Dewasa, Warga Mengungsi
Sedikitnya empat Desa di Kecamatan Nguter, Kabupaten Sukoharjo terdampak bencana banjir. Bahkan warga sudah mulai mengungsi.
Sedikitnya empat Desa di Kecamatan Nguter, Kabupaten Sukoharjo terdampak bencana banjir. Bahkan warga sudah mulai mengungsi.
Banjir yang menggenang di jalan Solo-Wonogiri tepatnya di Songgorunggi, Desa Kepuh, Kecamatan Nguter, Kabupaten Sukoharjo mengakibatkan kemacetan parah.