
Saat Baliho '2024 Jatahnya Pak Prabowo' Kuasai Bandar Lampung
Baliho berisi narasi '2024 Jatahnya Pak Prabowo' bertebaran di jalanan Kota Bandar Lampung. Begini penampakannya.
Baliho berisi narasi '2024 Jatahnya Pak Prabowo' bertebaran di jalanan Kota Bandar Lampung. Begini penampakannya.
Baliho besar bergambar Menhan Prabowo Subianto dan Presiden Jokowi mejeng di Jakarta Pusat. Hingga kini belum jelas siapa yang memasang baliho tersebut.
Sebuah baliho besar dengan foto Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto dan Presiden Joko Widodo (Jokowi) terpampang di Jalan Kramat Raya, Jakarta Pusat.
Satpol PP membongkar 400 spanduk dan baliho parpol dan caleg di Jalan Protokol Kota Bogor. Ratusan spanduk dan baliho dibongkar karena tidak memiliki izin.
Warga yang memiliki anak hasil pernikahan campur dan berusia 18 tahun diimbau untuk mendaftar kewarganegaraan sebelum 31 Mei 2024.
Kakanwil Kemenkumham Bali menyebut WNA yang mendarat akan diberikan kartu Do's and Don'ts untuk tahu apa-apa yang boleh dilakukan dan tidak.
Satpol PP Bali akan menertibkan baliho partai yang marak bertebaran mengganggu keindahan jalan.
Baliho bergambar Ganjar Pranowo calon presiden (capres) 2024 mulai muncul di Klaten. Baliho muncul setelah Ganjar resmi dicalonkan oleh PDIP.
Netizen di Twitter menyentil baliho Giring Ganesha yang halangi trotoar. Giring merespons dan langsunng mencopot spanduk tersebut.
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Jembrana menertibkan atribut partai, spanduk, dan baliho yang sudah kedaluwarsa.