
21 Orang Divaksin Corona di Balai Kota DKI Besok, Ada Pejabat-Tokoh Agama
Pemprov DKI mengundang 21 perwakilan tokoh agama hingga pejabat yang akan disuntik vaksin COVID-19 di Balai Kota esok hari.
Pemprov DKI mengundang 21 perwakilan tokoh agama hingga pejabat yang akan disuntik vaksin COVID-19 di Balai Kota esok hari.
Anies Baswedan segera kembali bekerja dari Balai Kota. Gubernur DKI Jakarta itu sebelumnya berjibaku melawan virus corona selama hampir sebulan lamanya.
Disinfeksi Corona lewat penyemprotan disinfektan dilakukan di kompleks area gedung Balai Kota DKI Jakarta usai Anies Baswedan terpapar COVID-19.
Tim damkar menyemprotkan disinfektan di semua area Balai Kota DKI Jakarta. Penyemprotan dilakukan usai Gubernur Anies diketahui terpapar Corona.
Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran menemui Gubernur DKI Anies Baswedan di Balai Kota DKI Jakarta. Pertemuan keduanya digelar tertutup.
PP AGD berdemo menyampaikan sejumlah tuntutan di Balai Kota kemarin. Pemprov DKI akan mengagendakan pertemuan para pekerja dengan Dinas Kesehatan.
Pekerja ambulans DKI melakukan aksi unjuk rasa di Balai Kota menolak PHK di tengah pandemi. Akibatnya, lalu lintas di sekitar Balai Kota tersendat.
Saat ini suasana jalan di Balai Kota masih di penuhi massa dan mulai merusak dengan membakar fasilitas umum di kawasan itu.
Azas Tigor Nainggolan mengkritik Gubernur DKI Anies Baswedan terkait penghormatan terakhir untuk Sekda Jakarta Saefullah yang meninggal karena Corona.
Penutupan Gedung Blok G Balai Kota DKI dimulai Kamis (17/9) hingga Sabtu (19/9). Penutupan dilakukan karena ada dua pejabat Pemprov DKI yang positif COVID-19.