
Benarkah Babi di China Jadi Sebab Musabab Harga Kedelai Naik?
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menyebutkan berbagai penyebab harga kedelai naik. Salah satunya disebabkan oleh babi di China. Benarkah?
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi menyebutkan berbagai penyebab harga kedelai naik. Salah satunya disebabkan oleh babi di China. Benarkah?
"Kok jadi China dengan babinya yang dijadikan kambing hitam? Aneh, mestinya mawas diri dan evaluasi dong, kenapa kita masih menjadi importir abadi kedelai,"
China, dengan populasinya sebesar 1,4 miliar penduduk, merupakan produsen dan konsumen daging babi terbesar di dunia.
China menarik perhatian dengan usahanya mengatasi kelangkaan daging babi. Mereka memelihara babi jumbo yang ukurannya sebesar beruang kutub!
Demam babi Afrika kini sedang melanda China. Demam ini turut mengganggu produksi daging babi di negara tirai bambu.