
Bobby iKON Tak Bisa Janjikan Kolaborasi dengan B.I
Bobby kini bicara soal kemungkinan kolaborasi iKON dengan B.I. Dia meminta fans tidak berharap soal itu.
Bobby kini bicara soal kemungkinan kolaborasi iKON dengan B.I. Dia meminta fans tidak berharap soal itu.
Bobby blak-blakan soal perasaannya terhadap B.I hingga pertengkaran yang terjadi antara fans yang akrab disapa iKONICs.
Bobby iKON telah memaafkan B.I usai B.I dinyatakan bersalah atas penyalahgunaan narkoba. Bobby juga meminta para penggemar berhenti bertengkar.
Hari pertama Asian Sound Syndicate (ASS) Vol. 2 ditutup dengan penampilan B.I.
Ini merupakan pertama kalinya iKON dan B.I tampil bareng dalam sebuah festival di Indonesia bahkan pentas di panggung yang sama setelah berpisah.
iKON dan B.I manggung bareng di ASS Vol. 2. Tapi mereka tak tampil di hari yang sama.
B.I meminta maaf atas kasus narkobanya setelah empat tahun. Ini adalah pertama kalinya dia meminta maaf di hadapan publik sejak terjerat kasus narkoba.
B.I memutuskan mundur jadi direktur eksekutif di 131 Label. Kabar tersebut disampaikan langsung oleh manajemen.
B.I akan gelar konser 'L.O.L The Hidden Stage' di Kasablanka Hall, Jakarta, pada 10 Maret 2023. Pihak promotor sudah mengumumkan seatplan dan harga tiketnya.
B.I mengumumkan tanggal tur Asia 2023 'L.O.L THE HIDDEN STAGE'. Tur tersebut dimulai di Bangkok, Thailand. Sementara di Jakarta akan dilaksanakan 10 Maret 2023.